buatlo


Komparasi Motor Matic Yamaha 115cc
02/08/2012, 7:39 pm
Filed under: Iklan & Review, Motor | Tag: ,

Baru-baru ini Yamaha baru saja menelurkan Motor Matic andalannya yaitu: Yamaha Fino dan Yamaha Mio J. Khusus untuk Mio J merupakan inovasi dan langkah yang patut di acungi jempol, karena teknologi yang bersarang menggunakan Injeksi.

Dari hasil komparasi terlihat bukan perbedaannya? (klik untuk memperbesar)

  1. Fino dan Mio Soul/Sporty cuma ganti baju saja dari sisi teknologi mesin tidak ada perkembangan yang berati, bahkan Fino bisa di bilang Downspec dari versi Thailand yang unggul dalam hal CDI dan Pulley.
  2. Mio J, terlihat unggul dalam hal:  (a)Sistem Pengkabutan sudah menggunakan Teknologi Injeksi (b)Kapasitas Tangki bensin 4.8 liter (c)Torsi lebih besar 8.5 Nm, namun power/HP lebih kecil dari Mio Soul/Sporty (d)Pengapian TCI (Transistor Control Ignition). 

Semoga informasi ini bermamfaat bagi siapa saja yang ingin membeli product Mio. Jika ada kesalahan pada tulisan mohon koreksinya.


2 Komentar so far
Tinggalkan komentar

@lala:
mio J aja, secara teknis dan design FRESH

Suka

Komentar oleh andryans

Jadi mending mio J apa….mio soul donk??

Suka

Komentar oleh lala




Tinggalkan komentar